Masyarakat Kampung Perlak Mulai Bergaung Dukung Calon Bupati Gayo Lues “SAID SANI-SAINI”

GAYO TODAY

- Redaksi

Senin, 9 September 2024 - 06:02 WIB

5041 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Said Sani , calon Bupati Kabupaten Gayo Lues  yang dikenal sebagai sosok kharismatik yang mampu bekerja dan memiliki komitmen kuat terhadap nilai-nilai keagamaan, kembali menunjukkan tekadnya untuk merangkul seluruh lapisan masyarakat.

Minggu (08/09/2024), Said Sani  bertemu dengan Tokoh Masyarakat dan Masyarakat Kampung Perlak Kecamatan Tripe Jaya Kabupaten Gayo Lues.

Pantauan awak media Dukungan dari para Tokoh masyarakat Kampung Perlak semakin mengukuhkan langkah Said Sani  dalam mewujudkan Kabupaten Gayo Lues yang sejahtera.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam pertemuan tersebut, Said Sani  juga memperkenalkan program unggulannya yaitu Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat, Program itu dirancang untuk menjadi pendamping bagi masyarakat desa dalam menjalankan proses pembangunan.

Program ini mencerminkan komitmen Said Sani  untuk terlibat langsung dalam pemberdayaan desa-desa di Kabupaten Gayo Lues , memastikan bahwa setiap pembangunan yang dilakukan benar-benar membawa manfaat yang maksimal bagi masyarakat.

Program ini juga terinspirasi oleh nilai-nilai keagamaan yang menekankan pentingnya kebersamaan dan gotong royong.

Saya sangat bersyukur dan merasa terhormat atas dukungan yang diberikan oleh para Tokoh masyarakat dan Masyarakat Kampung Perlak, dan saya berkomitmen untuk melanjutkan perjuangan dengan membawa semangat yang penuh inovasi dan keagamaan,” tutur Said Sani .

Kelak salah satu wujud nyata dari niat baik saya untuk mendampingi masyarakat dalam membangun Kampung mereka, agar setiap langkah pembangunan dapat dirasakan manfaatnya secara langsung,” imbuh Said Sani .

Said Sani  menegaskan, pentingnya merangkul seluruh elemen masyarakat dalam membangun Kabupaten Gayo Lues  yang lebih baik.

Kepemimpinan yang berlandaskan nilai-nilai agama dan gotong royong adalah kunci untuk mencapai visi Kabupaten Gayo Lues. Kita semua harus bekerja bersama, dengan ridho Allah SWT, untuk mewujudkan cita-cita ini,” tambahnya.

Dengan semakin kuatnya dukungan dari berbagai elemen masyarakat, Said Sani  dan pasangannya, Saini, yakin bahwa mereka mampu membawa perubahan positif yang dilandasi nilai-nilai agama dan kebersamaan bagi Kabupaten Gayo Lues .

Dukungan dari Masyarakat Kampung Perlak menjadi salah satu tonggak penting dalam perjalanan mereka menuju kemenangan di Pilkada 2024. (TIM MEDIA)

Berita Terkait

Kodim 0113/ Gayo Lues Sambut Bulan Suci Ramadhan Dengan Kerja Bakti Pembersihan Mesjid
Upacara Pemakaman Secara Militer Alm. Lettu Inf Zunaidi
Terus Jaga Hubungan Baik, Babinsa 10/Pantan Cuaca Gencar Komsos Dengan Warga
Pisah Sambut Kasatresnarkoba, Kapolres Gayo Lues Ucapkan Terima Kasih
Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba
Satlantas Polres Gayo Lues Bagikan Brosur dan Imbau Tertib Berlalu Lintas kepada Pengguna Jalan
Kapolres Gayo Lues Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Seulawah 2025
Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pemasangan Banner Dan Sosialisasi Penerimaan Calon Tamtama TNI AD

Berita Terkait

Sabtu, 30 November 2024 - 19:56 WIB

Unggul Atas Bustami H – Fadhil Rahmi di Pilgub Aceh, Anggota DPR RI Partai Golkar Ucapkan Selamat Buat Mualem – Dek Fadh

Senin, 12 Agustus 2024 - 15:31 WIB

BREAKING NEWS: Gerindra Rekomendasi Dr. H. Said Mulyadi S.E., M.Si dan Saiful Anwar untuk Pilkada Pidie Jaya

Senin, 12 Agustus 2024 - 14:35 WIB

BREAKING NEWS – Gerindra Resmikan Dukungan untuk Paslon Suhaidi-Maliki Sebagai Calon Bupati dan Wakil Bupati Gayo Lues

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 01:46 WIB

Kontes Kecantikan Waria Bawa Nama Aceh, Resmi telah di Laporkan Ke Bareskrim Mabes Polri oleh Fachrul Razi melalui PH nya Ujang Kosasih.S.H & The FraLaw Justice

Kamis, 8 Agustus 2024 - 23:43 WIB

Partai Golkar Serahkan SK Rekomendasi Kepada Pasangan Said Sani-Saini Untuk Maju Sebagai Calon Bupati Dan Calon Wakil Bupati Gayo Lues

Kamis, 8 Agustus 2024 - 22:36 WIB

Pasangan Tino Mimana Sinuraya dan Onasis Sitepu Siap Berlayar di Pilkada Kabupaten Karo 2024

Minggu, 28 Juli 2024 - 18:33 WIB

EG Owner Arisan Online Tidak Respon dan Block Nomor Pemain, Hak Orang Tidak dikembalikan

Sabtu, 27 Juli 2024 - 20:37 WIB

Adhi Makayasa Akpol 2005, AKBP Dr. Samian, SH, S.IK, M.Si Jabat Kapolres Sukabumi

Berita Terbaru